Pengertian Buku Besar Pembantu

12/19/2011
Pengertian+Buku+Besar+Pembantu

Buku Besar Pembantu

Dalam praktek akuntansi di lapangan, apabila perusahaan hanya menggunakan satu buku besar belum dapat memberikan catatan yang terperinci mengenai akun-akun tertentu. Oleh karena itu agar perusahaan dapat memberikan data akun yang lebih rinci maka diperlukan buku pembantu.

Apa itu buku besar pembantu? Buku besar pembantu adalah buku besar yang digunakan untuk mencatat akun tertentu dan perubahan-perubahannya secara lebih rinci. Dengan demikian akun buku besar berfungsi sebagai akun kontrol sedang akun yang ada dalam buku pembantu merupakan rincian dari akun buku besar tertentu. Untuk lebih jelas coba Anda amati bagian dari siklus akuntansi berikut ini!


akt204_01


Dari skema (bagian siklus akuntansi) di atas, Anda dapat memahami betapa eratnya hubungan antara buku besar dengan buku besar pembantu tersebut. Baiklah, sekarang dilanjutkan dengan macam-macam buku besar pembantu.

Berlangganan via email

Artikel Terkait

4 komentar

Write komentar
Candra
AUTHOR
12/19/2011 delete

mantap tuhh.,

minta follow dung.,

Reply
blogger_logo_round_35
Abu
AUTHOR
12/19/2011 delete

makasih udh d follow gan..

Reply
blogger_logo_round_35
12/22/2011 delete

ternyata seperti itu ya gan, maklum belum pernah belajar akuntansi nih

Reply
blank
Xclmedia
AUTHOR
1/06/2021 delete This comment has been removed by the author.
blogger_logo_round_35

SANGAT MENGHARAPKAN KOMENTAR ANDA..!!! EmoticonEmoticon

smile:)
sad:(
disappointed =(
shy^_^
noprob :D
happy=D
shit=)D
clap|o|
surprise@@,
trope ;)
like:-bd
dislike:-d
sigh :p
love:ng